Artikel

Hasil pencarian "Berita"
Menteri Tjahjo Berkomitmen Tindak Tegas ASN Terlibat Radikalisme
JAKARTA (22/01/2021) Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo mengatakan bahwa pemerintah melalui Kementerian PANRB akan menindak tegas Aparatur Sipil Negara (ASN) yang terpapar paham radikalisme dan terlibat dalam kegiatan radikalisme.
Menteri Tjahjo Dorong KASN Untuk Tetap Bebas Intervensi
JAKARTA (21/01/2021) Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo mendorong Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) untuk tetap ketat dan berpatokan pada standar tinggi dalam melakukan tugas dan fungsinya. Bukan saja pada pengawasan sistem merit di instansi pemerintah, namun juga tugas-tugas KASN lainnya sesuai dengan Pasal 31 Ayat 2 UU No. 5/2014 tentang ASN.
Tanpa Kemampuan Literasi Memadai, Masyarakat Bisa Terjerumus pada Informasi Menyesatkan
Jakarta (20/01/2021) Humas BKN, Profesi Pustakawan di Indonesia menjadi elemen penting saat ini untuk mentransfer pengetahuan dalam membentuk budaya literasi masyarakat. Tanpa kemampuan literasi yang memadai, masyarakat bisa terjerumus pada informasi yang menyesatkan.
Menteri Tjahjo: Perjanjian Kinerja Jadi Awal Kerja Tuntas dan Ikhlas
JAKARTA (11/01/2021) Perjanjian kinerja Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo dan pejabat di Kementerian PANRB harus menjadi awal kerja yang tuntas. Tidak sekadar tanda tangan di atas kertas perjanjian, Menteri Tjahjo meminta jajarannya untuk merealisasikan perjanjian kinerja tersebut dengan keteguhan hati.
Enam Tujuan Integrasi Data dalam Mewujudkan Satu Data ASN
Jakarta – Humas BKN, Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian (Sinka) BKN, Suharmen memaparkan Enam tujuan integrasi data dalam mewujudkan Satu Data ASN pada Focus Group Discussion (FGD) Manajemen Data Referensi ASN yang diselenggarakan oleh Direktorat Pengelolaan Data dan Penyajian Informasi Kepegawaian BKN secara luring.